Fenomena Kecanduan Pemainan (Game online) mahasiswa UMBY adalah sedang

Manusia tidak terlepas dari permainan (game) dalam kesehariannya. Manusia selalu bermain mulai anak hingga dewasa bahkan hingga menjadi tua. Tujuan dasar atau tujuan utama permainan game ini tidak lain adalah untuk kesenangan. Permainan merupakan model situasi kehidupan nyata yang permasalahannya disajikan secara sederhana. Partisipan akan terlibat dalam permainan tanpa perlu memikirkan segala hambatan yang umumnya muncul dalam tindakan dan pengambilan keputusan nyata. Akibatnya permainan (game) cepat meluas (booming).

Sebuah penelitain mahasiswa Psikologi UMBY pada tahun 2017 dengan judul Fenomena Kecanduan Game Online Pada Mahasiswa UMBY Jumansyah, Recky (2017). Penelitian ini mengamati fenomena kecanduan game online pada mahasiswa UMBY skripsi di universitas mercu buana yogyakarta. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui fenomena kecanduan game online pada mahasiswa UMBY.

Subjek penelitian dalam penelitian ini adalah mahasiswa di UMBY yang umur antara 17-24 tahun yang memiliki kebiasaan bermain game online di sekitar Kampus UMBY yang berjumlah 96 orang. Teknik analisis data menggunakan distribusi frekuensi. Hasil analisis deskripsi menunjukkan online casinos bahwa (70,8%) menilai variabel kecanduan game online, sedang. Hal ini berarti fenomena kecanduan game online mahasiswa UMBY adalah sedang.

Penelitain ini di bimbing oleh Ibu Santi Esterlita P., M.Si. dan Informasi terkait hal ini bisa diakses di : http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/51

editor1: