Tag: wordpress Error
Bermasalah ketika Upgrade WordPress 2.9.1
Anda menghadapi masalah ketika upgrade CMS WordPress (WP) ke versi terbaru? Salah satunya, saya pernah bermasalah ketika upgrade ke CMS WordPress 2.9.1. Proses di broser berhenti pada URL http://domain-saya.com/wp-admin/update-core.php. Dan ketika web dibuka muncul tulisan “upgrade Briefly unavailable for scheduled maintenance. Check back in a minute“. Ditunggu beberapa menit tetap saja tidak berubah masih dengan…