BBM di launching Bertahap 21-22September 2013

Sudah banyak yang menunggu munculnya Blackberry Messenger (BBM) di platform yang lain. Ini terlihat dari banyaknya tulisan, komentar di internet. Dari Pihak BB sendiri sebenarnya pernah menulis bahwa BBM akan segera muncul untuk adroid dan iPhone (iOS). Tulisan ini secara resmi ada di Twitter dan Blog BBM.

Kemunculannya diperkirakan pada 21 September 2013. Awalnya banyak yang menduga BBM akan di launcing secara bersamaan di semua negara. Namun BBM sepertinya punya strategi tersendiri dalam launching ini. Salah satu strategi yang dilakukan adalah launching secara bertahap bukan serentak.

Meski demikian bocoran libk download BBM secara tidak resmi sudah cukup banyak. Versi tidak resmi ini ada di banyak web file sharing. Semenatar saya sendiri belum menemukan link download BBM secara resmi di Android market. Pernah muncul sebantar namun ditarik kembali. Yang ada hanya beberapa applikasi yang mirip BBM atau menggunakan nama BBM. Seperti tadi tengah malam BBM sudah bisa di download di malaysia seperti dikatakan BBM di twitternya @BBM. Berikutnya India untuk platform iPhone. Selajutnya mana lagi?

Memang ini salah atu strategi BBM untuk membuat orang yang tidak tahu jadi penasaran. Numun tidak sedikit yang jengkel dengan cara ini. Di sisi lain mungki juga tidak ingin berspekulasi dengan kemapyan sistemnya, jika BBM di launcing bersamaan di dunia. Kita tunggu saja. Namun ternyata ada masalah teknis di BBM.

Ada masalah di BBM server (update 25/09) karena versi BBM yang un-release telah menyebar terlebih dahulu. Versi ini memiliki masalah dan menyebabkan BBM server kebanjiran data. seperti di release di Blog BBM lewat info di twitter

 

editor1: